Penciptaan Ragam Hias Baru Berdasar Motif-Motif Tradisional Sumatera Utara
Penulis:
Dwi Budiwiwaramulja, Cs
Abstrak
Kurangnya kreativitas oleh generasi muda dalam mengembangkan warisan budaya menjadi alasan dasar bagi penulis untuk mengadakan penelitian penciptaan seni. Bagaimanakah hasil penciptaan karya ragam hias yang diangkat berdasar motif-motif di Sumatera Utara?